Beranda

Rabu, 18 Januari 2012

Trik Cara Hemat Internetan Lewat HP

Trik Cara Hemat Internetan Lewat HP - ini dia yang ditunggu-tunggu para netter, cara buat menghemat Pulsa internet melalui Handphone , Anda terkadang mungkin pernah sesekali melakukan browsing di Hp, Tarif internet Via Hp memang tergolong lebih mahal jika dibandingkan dengan ketika kita browsing ,Chatting maupun facebook-an dengan menggunakan perangkat modem via PC.
Trik Cara Hemat Internetan Lewat HP

hal ini ternyata bisa disiasati dengan tips berikut , agar sisa kuota internet kita tidak cepat tersedot habis dan tetap irit meski browsing berlama-lama......
langsung saja berikut adalah Trik Cara Hemat Internetan di HP , yang dikutip dari tabloidpcplus.com

* Buka email secara utuh jika diperlukan saja. Lampiran email dibuka bila benar-benar perlu.
* Atur aplikasi yang menghabiskan banyak data. Non aktifkan fasilitas ‘push notifications’
* Tentunya, gunakan browser yang bisa mengompres data untuk menghindari pengunduhan data yang terlalu banya. Opera Mini mengklaim bisa menghemat akses data kamu hingga 8kali lipat.
* Hindari streaming lagu, tetap gunakan daftar lagu lokal pada ponsel anda ketika bepergian
* Memperbaharui dan mengunduh aplikasi lewat WiFi
* Pertimbangkan untuk membuka halaman versi mobile, jumlah data yang dihemat cukup signifikan
* Matikan fasilitas gambar/foto. Cari pada pengaturan browser kamu.
* Hindari video HD pada Youtube ketika menjelajah pada koneksi mobile, sepuluh menit video HD perhari menghabiskan kuota hingga 2GB.

Semoga Trik Cara Hemat Internetan Lewat HP tersebut bermanfaat untuk anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jadwal Sholat

Bloggroll

Get Free Music at www.divine-music.info
Get Free Music at www.divine-music.info

Free Music at divine-music.info